RSS

Kesan atas Spyshoot Yamaha MT 15 dan Yamaha R 15 S : “Kok Mirip Vixion Modifan…??” Ada yang Salah…??

20 Sep

Kesan atas Spyshoot Yamaha MT 15 dan Yamaha R 15 S : “Kok Mirip Vixion Modifan…??” Ada yang Salah…??

Yamaha MT 150 Spyshoot, Yamaha R 15 S, it Looks Like a Vixion..

MansarPost – Kesan yang muncul ketika spyshoot motor sport misterius pabrikan Yamaha muncul di negeri Thailand..

image

Spyshoot motor misterius yang disinyalir sebagai Yamaha MT 15 /150

“…Kok kayak R15 dimodifikasi…??”
“…Kok mirip Vixion modifan…??”

Selanjutnya, ini kesan yang muncul ketika Yamaha R 15 S lahir kembali di negeri India..

“…Kayak Vixion lawas dimodif…??”
“…Vixion fairing katokan…”

Artinya apa siiih…?
Apa karena Vixion jelek, jadi motor baru Yamaha itu harus tampil “All New”,, nggak boleh mirip Vixion…??
Satu hal yang harus kita ketahui,, konsumen motor sport Yamaha itu bukan cuma mereka yang berkomentar seperti hal nya kesan yang ada di atas saja.. Banyak juga konsumen lainnya yang hanya bertindak sebagai silent reader.. Dan mereka ini, belum tentu berpendapat sama dengan segelintir orang yang berpendapat seperti hal nya di atas,, jadi ya nggak bisa digeneralisir juga..

Kalo Yamaha menuruti apa kata segelintir orang yang menginginkan perbedaan tersebut, segelintir orang yang menginginkan desain sangar, sporty abizzz dan tenaga powerfull dengan konfigurasi DOHC overbore,,, maka produk tersebut nanti akan menjadi sangat-sangat segmented, cakupan pasar yang ditujunya jadi sangat kecil sekali.. Keinginan segelintir orang tersebut mungkin bisa terwujud melalui motor baru yang sangar dan powerfull,, tapi apakah konsumen lain juga demikian…??

Sooo, kalo emang Yamaha MT 15 nantinya masih mirip sama Vixion,, ya harap maklum saja, mungkin mayoritas suara konsumen lainnya masih percaya sama basis Yamaha Vixion,, yang penting tuuhh nggak mirip CB150.. 😛 Pabrikan pasti bermain di segmen mainstream agar keuntungan yang didapat juga maksimal.. Sooo, jika selera kita masuknya selera yang anti mainstream,, ya jadinya nggak bakal ketemu toohh.. Piye jum…??

Iklan
 
11 Komentar

Ditulis oleh pada 20 September 2015 inci Opini Otomotif, Roda 2

 

Tag: , , , , , ,

11 responses to “Kesan atas Spyshoot Yamaha MT 15 dan Yamaha R 15 S : “Kok Mirip Vixion Modifan…??” Ada yang Salah…??

  1. lombokceplus

    20 September 2015 at 5:23 pm

     
    • mansarPost

      20 September 2015 at 7:47 pm

      Bagai lomba panjat pinang ya bang.. #ehh pinang di belah dua.. 😀

      Suka

       
      • lombokceplus

        20 September 2015 at 7:51 pm

        Bisa berubah jd macan dong bang?

        Suka

         
  2. macantua.com

    20 September 2015 at 8:12 pm

     
  3. RF

    20 September 2015 at 10:14 pm

    Yg penting nanti pas keluar keren dan fresh desainya.
    Numpang sharing aplikasi android untuk merawat motor manual di Google play Gan
    https://play.google.com/store/apps/details?id=rifel.application.servismotorkopling

    Suka

     
  4. yht2506

    21 September 2015 at 11:38 am

    lha…mt-25 kan juga R25 di modif (lepas fairing)….
    ——————–
    https://yht2506.wordpress.com/2015/09/21/mv-agusta-c-grand-turismo/

    Suka

     

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

 
%d blogger menyukai ini: