RSS

Arsip Tag: Vietnam

Yadea “X-Men”,, Skutik Elektrik Nyentrik dari Vietnam

Yadea “X-Men”,, Skutik Elektrik Nyentrik dari Vietnam

Xmen Yadea, Electric Bike Scooter from Vietnam

MansarPost – Brosist,, motor bertanaga listrik suatu saat pasti akan booming menggantikan motor-motor konvensional bertenaga minyak yang ada saat ini, perlahan tapi pasti keberadaannya akan menggerogoti pasar motor konvensional, terlebih jika pemerintahnya memang aware akan hal ini,, sebelum krisis ketahanan energi tak terbarukan melanda, kayaknya negeri ini masih adem ayem dengan motor konvensional…

image

Vietnam,, negara yang sempat mansarpost bahas dengan topik “kuda hitam ASEAN” disini,, kini sudah mulai merambah motor bertenaga listrik, walaupun memang belum sepopuler motor konvensional, tapi setidaknya bibit yang disemai sudah mulai tumbuh dan berkembang…
Naaaahh,, jika brosist sekalian suka berkunjung ke situs-situs otomotif negeri Vietnam, mungkin pernah melihat penampakan motor listrik ini… Read the rest of this entry »

Iklan
 
13 Komentar

Ditulis oleh pada 27 Desember 2014 inci otomotif, Roda 2

 

Tag: , , , , ,

Stock Yamaha R25 Menumpuk….?? – Yamaha R25 Diobral di Vietnam…..??

Stock Yamaha R25 Menumpuk….?? – Yamaha R25 Diobral di Vietnam…..??

Yamaha R25 Stock Piled….??

Promo Pricing of Yamaha R25 in Vietnam…..??

MansarPost – Brosist sobat pembaca setia,, pesona Yamaha R25 seolah tidak habis, sejak kemunculannya pertama kali di bumi pertiwi, R25 sudah menyedot atensi publik dengan luar biasa hingga sempat disebut-sebut sebagai “tsunami” bagi rival-rivalnya… Pesona dual silinder dan powernya yang terbesar di kelasnya adalah salah dua kelebihannya,, dimana dual silinder adalah kelebihannya atas CBR250 dan power terbesar di kelasnya adalah kelebihannya dari semua rivalnya, sekalipun Ninja 250 Fi yang sudah dual silinder…

image

Naaaahh terkait dengan pesonanya yang seolah tidak pernah habis tersebut,, dampaknya terhadap penjualannya-pun cukup baik brosist… Sang “Hiu” ini hanya butuh 2 bulan untuk menjungkalkan sang rival terberat Ninja 250 Fi dari singgasana penjualan kelas 250cc di pasar roda dua Indonesia… Namun sayang, karena animo yang terlampau besar tersebut, maka penyakit “indent” tidak bisa dihindari brosist dimana hal ini juga memicu sakit hati para penggemarnya yang menunggu terlalu lama…

Read the rest of this entry »

 
18 Komentar

Ditulis oleh pada 24 Desember 2014 inci otomotif, Roda 2

 

Tag: , ,

Produksi Negara Mana siiihh Yamaha Exciter itu….?? – Sekalian Mengingat Agenda Tersembunyi akan Yamaha Exciter

Produksi Negara Mana siiihh Yamaha Exciter itu….?? – Sekalian Mengingat Agenda Tersembunyi akan Yamaha Exciter

Which Country Produces Yamaha Exciter….??

Remembering the Potential Hidden Behind the Production of Yamaha Exciter 150….

MansarPost – Sobat pembaca setia,, setelah sekian lama (padahal baru beberapa hari… 😀 ) membaca dan menulis berbagai artikel terkait Yamaha Exciter 150 (Jupiter MX King),, ada beberapa hal yang masih dipertanyakan hingga kini… Yang pertama adalah : Kenapa Vietnam yang lebih dahulu mencicipi Yamaha Exciter….?? Pertanyaan ini muncul IMHO menurut mansarpost kayaknya dalam pikiran kita sudah terpatri bahwa Jupiter MX aka Exciter adalah produksi Indonesia, sama halnya dengan NVL yang diimpor Vietnam dari Indonesia,, padahal pada kenyataannya belum tentu demikian… Lanjut pertanyaan kedua, yakni pertanyaan lanjutan yang terkait dengan pertanyaan pertama : Produksi negara mana siiihh Yamaha Exciter 150 yang fenomenal itu…??

image

Okke sekarang mari kita coba jawab pertanyaan yang pertama:
Kenapa Vietnam yang lebih dahulu mencicipi Yamaha Exciter….??
Catatan : Jawaban ini hanyalah asumsi,, kalo salah alhamdulillah, benerpun alhamdulillah… 😀
Pada dasarnya,, dalam perilisan sebuah produk, yang paling diutamakan adalah besarnya “pasar” yang dituju,, semakin besar dan potensial, maka kecenderungannya pasar tersebut yang akan lebih dahulu dituju dengan syarat harga yang ditawarkan-pun bisa bersaing…
Read the rest of this entry »

 
9 Komentar

Ditulis oleh pada 20 Desember 2014 inci Akuntansi, otomotif, Roda 2

 

Tag: , , , ,

Vietnam, Sang Kuda Hitam Otomotif ASEAN…

Vietnam, Sang Kuda Hitam Otomotif ASEAN…

Vietnam, the Potential Power of the ASEAN Automotive – Two Wheel

MansarPost – Vietnam,, negara dengan kemajuan perekonomian yang sangat pesat di ASEAN, perlahan tapi pasti telah menjadi magnet bagi daerah-daerah di sekitarnya,, atau bahkan magnet bagi negara-negara di dunia untuk bersaing dalam menanamkan investasinya disana… Contoh kongkritnya adalah berita tentang Samsung yang lebih memilih untuk membuat pabrik disana dibandingkan Indonesia… Ini adalah contoh riil yang secara tidak langsung menunjukkan bahwa Vietnam lebih menarik bagi para investor,, entah karena kebijakan pemerintahnya,, ongkos buruh,, pangsa pasar dan lain sebagainyaaaa….

image

Investasi perlahan telah menjalar ke berbagai sektor, salah satunya adalah otomotif, dimana contohnya adalah Honda PCX yang kini telah diproduksi di Vietnam sana, bukan lagi di Thailand,,,,, mantap sangat…. Naaahh di sisi lain kita juga mendengar tentang Yamaha R25 yang diekspor oleh Indonesia ke Vietnam sana,, juga NVL yang kesemuanya diekspor secara CBU… Ternyata untuk beberapa produk Yamaha mereka masih mengandalkan impor dari negara luar juga yaaa…

Read the rest of this entry »

 
10 Komentar

Ditulis oleh pada 15 Desember 2014 inci otomotif, Roda 2

 

Tag: , ,